5 Sayuran Rendah Kalori yang Bisa Menurunkan Berat Badan

Sabtu, 17 Februari 2024 - 09:00 WIB
loading...
5 Sayuran Rendah Kalori...
Sederet sayuran rendah kalori bisa menurunkan berat badan. Makanan sederhana ini pilihan ideal bagi siapa pun yang tengah diet karena tinggi nutrisi penting. Foto/Istock Photo
A A A
JAKARTA - Sederet sayuran rendah kalori bisa menurunkan berat badan . Makanan sederhana ini pilihan ideal bagi siapa pun yang tengah diet karena tinggi nutrisi penting.

Sayuran rendah kalori yang bisa menurunkan berat badan ini juga kaya akan folat. Di mana untuk mendapatkan manfaatnya, Anda bisa mengonsumsinya dengan berbagai olahan.

Mulai dari sup, membuat salad hingga dikonsumsi menjadi lalapan bersama pelengkap lainnya. Beberapa sayuran rendah kalori yang bisa menurunkan berat badan ini juga cocok dijadikan camilan sehat.

Sayuran Rendah Kalori yang Bisa Menurunkan Berat Badan



Berikut sayuran rendah kalori untuk menurunkan berat badan dilansir dari Times of India, Sabtu (17/2/2024).



5 Sayuran Rendah Kalori yang Bisa Menurunkan Berat Badan

Foto/Infografis SINDOnews

1. Bayam

5 Sayuran Rendah Kalori yang Bisa Menurunkan Berat Badan

Foto/Istock Photo

Bayam salah satu sayuran paling ramah penurunan berat badan. Dengan hanya 26 kalori per 100 gram, sayuran penuh nutrisi ini menawarkan banyak manfaat kesehatan.

Makanan ini kaya akan folat, dan bayam membantu produksi sel darah merah sekaligus menjaga asupan kalori tetap terkendali. Dari sup, salad, selalu ada cara lezat untuk menambahkan sayuran hijau ini ke dalam makanan Anda.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3323 seconds (0.1#10.140)